
Oleh Siraaj
Jum'at, 27 Rabiul Awwal 1434 H / 8 Februari 2013 09:45
(Arrahmah.com)
– Rasulullah Muhammad (shalallahu ‘alaihi wa sallam) adalah orang
terhebat dalam sejarah umat manusia. Pernyataan demikian tidak
mengejutkan bila dikatakan oleh seorang Muslim. Tetapi pernyataan
tersebut keluar dari perkataan seorang ulama Hindu di India. Ulama itu
juga mengatakan bahwa belajar dan memahami Islam, kehidupan Nabi
(shalallahu ‘alaihi wa sallam) dan ajarannya adalah sumber terbaik.
“Kita sedang berbicara tentang Nabi Muhammad (shalallahu ‘alaihi wa
sallam) dan...